Penyebab Atap baja ringan Roboh..?
Penyebab atap baja ringan roboh karena beberapa faktor :
- Strukstur bangunan tidak kuat/kurangnya balokan tumpuan baja ringan (kuda2)
- Pemakaian bahan tidak sesuai kebutuhan beban atap
- Pemasangan dudukan baja ringan pada ring balok tidak rapih.
- Kurangnya fungsi kontrol, ada kemungkinan bahan yang harus nya terpasang ternyata kurang atau tidak terpasang.
- Adanya salah perhitungan data beban
- Dan faktor-faktor lainnya yang tidak sesuai dengan konstruksi standart
Pemasangan Baja Ringan yang BENAR adalah:
- Jarak rasukan disesuaikan beban atap.
- Pemasangan diatas ring balok yang telah di plester rapih, diberi tumpuan khusus kuda-kuda yaitu murplate
- Kemudian murplate di perkuat ke ringbalok dengan dynabolt bukan screw
- Selanjutnya baru kuda-kuda menempel pada murplate dengan diperkuat multigrip yaitu connector khusus untuk kuda-kuda, dengan begitu kekuatan struktur akan terjamin.
Info Lebih Lanjut KLIK DISINI
Office : Jl. Mayjend Sungkono, Citra Garden City / Ciputra, Blok P1. No.4 - Kota Malang
Phone :
Telkomsel : 0853 3443 9900 (Call, SMS, WhatsApp, Line)
Indosat : 0856 55 40 0004 (Call, SMS, WhatsApp)
XL / Axis : 087 888 48 5050 ( Call, SMS)
Phone & Fax : 0341 - 754253
Phone :
Telkomsel : 0853 3443 9900 (Call, SMS, WhatsApp, Line)
Indosat : 0856 55 40 0004 (Call, SMS, WhatsApp)
XL / Axis : 087 888 48 5050 ( Call, SMS)
Phone & Fax : 0341 - 754253
0 Response to "Penyebab Atap baja ringan Roboh..?"
Posting Komentar